Mercedes-Benz Bank

Mercedes-Benz Bank AG
Aktiengesellschaft
IndustriKeuangan
Kantor pusatStuttgart, Jerman
ProdukJasa keuangan
Total aset€29,2 milyar (2017)[1]
Karyawan
>2.000
IndukDaimler Financial Services
Situs webwww.mercedes-benz-bank.de

Mercedes-Benz Bank AG adalah sebuah bank universal yang berkantor pusat di Stuttgart. Daimler-Benz mendirikan Mercedes Leasing GmbH pada tahun 1979, yang kemudian menjadi Mercedes-Benz Finanz GmbH pada tahun 1987. Sementara perusahaan ini didirikan pada tahun 2001 dengan nama DaimlerChrysler Bank, dan baru mendapat lisensi perbankan pada tahun 2002. Nama DaimlerChrysler Bank kemudian diubah menjadi Mercedes-Benz Bank pada tahun 2008.

  1. ^ "Die Mercedes-Benz Bank im Überblick". Mercedes-Benz Bank. Diakses tanggal 5 July 2018. 

From Wikipedia, the free encyclopedia · View on Wikipedia

Developed by Tubidy